*

Cara Menghilangkan Link Bergaris Bawah pada Blog

           Kita sering menjumpai ketika kursor mengarah ke suatu link, maka link tersebut secara otomatis akan bergaris bawah. Nah pada kesempatan kali ini saya akan membahas bagaimana cara untuk menghilangkan garis bawah pada link blog tersebut.

          Berikut ini langkah-lamgkahnya:
  1. Seperti biasa, yaitu masuk ke akun Blogger kamu.
  2. Pilih Rancangan, dan pilih Edit HTML
  3. Cari script yang seperti di bawah ini, untuk mempercepat gunakan fasilitas search dengan menekan tombol    CTRL+F pda keyboard.
         a:hover {
            color: #FFFF11;
            text-decoration: underline;
                }

  4.Setelah ketemu ganti text-decoration, yang tadinya underline menjadi none.
  5. Save template



0 komentar

Posting Komentar